Wujudkan kamtibmas, Bhabinkamtibmas Sambang Desa. - INVESTIGASI 86 NEWS

Selasa, 07 Januari 2025

Wujudkan kamtibmas, Bhabinkamtibmas Sambang Desa.



PURWAKARTA || investigasi86news.com 

Untuk mewujudkan rasa aman dan nyaman di wilayah hukumnya, Bhabinkamtibmas Bripka Krisno Taufik di Desa Malangnengah, Kecamatan Sukatani, Kabupaten Purwakarta adakan sambang desa di bale desa Malangnengah pada hari Selasa 7/1/2025.

Sambang di bale desa Malangnengah untuk kordinasi dan tukar informasi terkait kamtibmas dengan warga binaannya. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin untuk monitoring perkembangan kamtibnas juga menjalin silaturahmi yang lebih erat lagi antara Polri dan warga.

Bripka Krisno Taufik meminta kepada warga untuk bersinergi dalam mewujudkan kamtibnas dan saling menjaga hubungan baik antar tetangga.

Warga mengucapkan terimakasih kepada pihak Polsek Sukatani dan siap bersinergi dalam mewujudkan kamtibnas dengan baik.

(Dwi)

Comments


EmoticonEmoticon

Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done